Rabu, 10 Oktober 2012

UNTUNG SURAPATI

UNTUNG SURAPATI





Penulis : Yudhi Herwibowo


Kisah Untung Surapati diawali dengan menghilangnya seorang anak raja di Bali. Anak tersebut kemudian dijual sebagai budak kepada seorang pemimpin kompeni di VOC di Batavia, Mijnheer Moor. Dialah yang kemudian memberikan nama "Untung" kepada anak budak berbadan kurus yang semula hanya dipanggil sebagai "si Kurus" tersebut. Di tempat Mijnheer Moor inilah Untung menghabiskan masa kecil hingga awal dewasa, dan juga tempat dia menemukan cintanya, Suzzane Van Moor -anak dari Mijnheer Moor. Dari keadaan inilah konflik mulai bergulir. Mijnheer Moor tidak mulai bergulir. Mijnheer Moor tidak terima bahwa Untung yang notabene adalah mantan budaknya yang juga seorang pribumi dan sangat dia banggakan malah berani menikahi Suzzane. Pada saat itu, seorang pria Eropa memang dibolehkan menikahi wanita pribumi- yang kemudian muncul istilah "nyai", namun seorang wanita eropa yang menikah dengan pribumi merupakan sebuah aib. Baca Resensi Lengkap Untung Surapati.

Tebal : 660 Halaman
Harga : Rp 81.000
Diskon 20% Rp 64.800,-
Cover : Soft Cover
Penerbit : Metamind


Pembeli Untung Surapati Inbox di sini atau sms di 082 1234 05088
Setiap 1 buku yang terjual kami donasikan Rp. 1.000,- untuk yatim piatu

Pembeli buku ini juga membeli buku :
Syekh Maulana Ishaq
Sabda Palon
Oei Hui Lan






0 komentar:

Posting Komentar